Insecurity Sikap Kekinian Yang berakibat Tidak bisa Mengenali kelebihan diri sendiri
Photo by chirag-saini

Sumbarlivetv.com – ” Insecurity” insecure? kata ini mungkin sudah familiar dikalangan masyarakat, terutama dikalangan remaja saat ini, Semenjak mengenal kata insecure hampir semua orang merasa tidak percaya diri dan beranggapan orang lain begitu sempurna.eitss tidak ada yang sempurna di dunia ini you know!.

“Ih loh ko bodoh si?”
“Ih loh kok jelek sih?”
“Ih kok lo gendutan?”
“Lah mana saya tahu saya kan ikan hehe canda²^^”

Hey!! Jangan gampang down dengan kata itu, jadikanlah itu sebagai motivasi untuk kita bisa berusaha lebih keras untuk berubah menjadi lebih baik.Hampir semua orang merasa dirinya lebih rendah daripada orang lain dan beranggapan ia tidak bisa seperti mereka.

Kenapa mereka selalu merasa insecure?? Karena mereka terlalu bodoh untuk mengenali kelebihan diri sendiri sehingga selalu menjadikan orang lain sebagai patokannya.

Sampai kapan kita seperti ini terus? Sampai kapan kita ngeluh terus? Jika kita mengeluh lalu dimana letak bersyukur mu itu??

Malulah dirimu ketika tuhan telah memberikan kenikmatan yg berlimpah tetapi kamu malah lalai dalam perintah nya. jika ada seseorang yg meremehkan, tunjukan! Buktikan bahwa kamu itu bisa!, Jangan dilawan cukup kalian tutup mulut mereka dgn kesuksesan kalian yg diatas rata2. Mendengarkan kata2 orang hanya semakin membuat mental mu down!

Mungkin kita tidak sadar, banyak orang diluaran sana yang pengen seperti kita.
Kita itu menarik kita itu spesial tidak mungkinkan orang lain memperhatikan kita kalau bukan ada yang istimewa dari kita.
Kita itu memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing untuk apa kalian sama-sama in mereka dengan diri kalian, mereka2, kita2.

Insecure boleh tapi pada orang yang tepat seperti Maudy Ayunda dengan kepintarannya, beliau diterima di dua kampus bergensi dunia Harvard university dan Stanford university.

Najwa Shihab dengan keberanian, ketangguhan dan kepintaran nya Najwa Shihab mampu membuat narasumbernya di Mata Najwa bicara blak-blakan, marah atau bahkan menangis.

Jerome polin Sijabat atau lebih dikenal jerome polin dengan nama youtube Nihongo mantappu yg mendapatkan beasiswa ke jepang dan Jerome berhasil meraih beberapa prestasi seperti: Juara 1 Olimpiade Nasional Industrial Engineering ITS 2006. Juara 2 Regional Olimpiade Farmasi Nasional UNAIR 2015 dll.

Iqbaal Ramadhan, itu loh yg memerankan Dilan^^, Iqbaal juga bisa mengaji. bahkan pria kelahiran 1999 ini pernah tampil membacakan ayat-ayat suci Al-Quran di sebuah tayangan stasiun televisi swasta. Tampan, pintar, Sholeh, bisa mengaji pun.

Dan banyak toko²sukses indonesia lainnya yg bisa kalian jadikan inspirasi, dan jika kalian insecure pada mereka maka otomatis kalian ingin banget seperti mereka right?

so..setidak nya dengan begini kalian sadarlah dan fokuslah mulai sekarang dgn apa yg kalian impikan untuk masa depan kelak. Is the best version of you (diri kamu yg paling terbaik di versi diri kamu)
Don’t be insecure.
Mau jadi apa anda??
Stop insecure!!!

By:Indah Maulani

Tinggalkan Balasan