Pessel, Sumbarlivetv.com – Maraknya pencurian hewan ternak sapi di nagari lansano taratak kecamatan sutera kabupaten pesisir selatan, pada hari kamis 17/6/2021 ada salah satu warga lansano taratak Nopit (36) yang kehilangan hewan ternak sapi dini hari sekitar jam 03.58 Wib yang mana Nopit hari-hari biasanya selalu bekerja sebagai ibu rumah tangga.
Beliau ini memiliki hewan ternak sapi 4 ekor, Nopit biasanya pagi sekitar jam 06.30 wib untuk melepaskan sapi dari kandang dan sore sekitar jam 17.30 wib beliau selalu memasukkan sapi – sapinya ke kandang setiap harinya. Kandang sapi yang berjaraak sekitar 200+ dari tempat tinggal beliau ini terletak di pinggiran jalan pantai lansano masih banyak pemukiman rumah masyarakat.
Kamis 17/6/2021 dini hari kemaren salah satu masyarakat enti (42) yang rumahnya dekat dengan kandang sapi milik Nopit beliau terbangun dan pergi keluar rumah tanpa dia sadari melihat mobil avanza warna silver yang berdiri di depat pintu masuk kandang dan enti (42) curiga “iko urang mancilok jawi ma”. Bergegas masuk ke dalam sambil membangunkan suami nya iyang(45) ke dalam rumah dan iyang bangun untuk bergegas keluar rumah. “Lalu mobil yang di duga maling melaju dan sangat kencang, mungkin maling mengetahui” kata iyang
Setelah itu salah satu warga eli (50) pergi ke rumah Nopit dan memberitau Nopit tentang kejadiannya. Nopit bergegas mereka melihat ke kandang, ternyata benar 1 ekor induk sapi milik Nopit hilang. Siang harinya Nopit melaporkan ke kantor kapolsek sutera IPTU WILLY ANOFTRI SH kapolsek sutera yang mewakili BRIPKA NIFTA DEFITRIA dan bersama anggota yang lain akan segera menangani dan segera menanggapi kasus pencurian hewan ternak di wilayah kecamatan sutera.
Kapolsek IPTU WILLY ANOFTRI SH yang mewakili anggota BRIPKA NIFTA DEFITRIA juga menghimbau agar masyarakat lebih berhati2 lagi dan sllu waspada,,kami harapkan masyarakat harus juga berkerja sama membantu KAMTIBMAS di wilayah sutera Pessel.
Andi