PESISIR SELATAN, Sumbarlivetv– Telah berakhirnya masa jabatan Bamus periode 2015-2021 nagari taratak kab pesisir selatan kecamatan sutera nagari taratak pada bulan september 2021
Maka sesuai dengan perbup nomor 26 tahun 2017 tentang badan permusyawaratan nagari( BPN) untuk melakukan pemilihan bamus yang baru pada hari senin tanggal 06 september 2021 yang berlangsung di masjid nurul iman pasar taratak.

untuk melakukan penjaringan calon anggota bamus periode 2021-2027 berbeda dengan tahun tahun sebelumnya.dan tahun sebelumnya tidak dilakukan penjaringan.tujuan dari penjaringan itu supaya kita mendapatkan calon yang berpotensi dan berpengalaman.

Penjaringan yang dilakukan terbagi dari lima unsur. Unsur ninik mamak,alim ulama, cadiak pandai, bundo kandung,dan pemuda. Sesuai dengan peraturan bupati.masing masing unsur dicalonkan sepuluh orang dari sepuluh orang tersebut dipilih satu orang yang pantas untuk mendapatkan kursi atau jabatan tersebut.umur pemuda tujuh belas tahun sampai tiga puluh lima tahun. dan ninik mamak alim ulama cadiak pandai bundo kandung tigo puluh limo tahun sampai 60 tahun.

dan tunjangan yang akan diberikan kepada ketua sekretaris bendahara dan anggota berbeda beda kata ibuk inel.sebagai panitia pelaksana kepada awak media sumbar live tv.

Menurut ibuk inel tunjangan yang diberi kepada ketua sebesar 1.300 ribu rupiah sekretaris 1.200 dua ratus rupiah berdahara 1.100 rupiah dan anggota mendapat satu juta rupiah. yang diambilkan dari dana kabupaten untuk bamus yang terpilih nanti.dan antusiasi masyarakat nagari taratak cukup sedikit .

Yandri

Tinggalkan Balasan